SEPUTAR AIRBRUSH

 Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh.... 

Dalam dunia Airbrush terutama bagi penggemar lukisan airbrush tentunya, ada kepuasan tersendiri bagi penikmat bahkan bagi pelaku seni airbrush itu sendiri. Berbeda dengan mereka yang tidak begitu perduli. Sama halnya saat kita sedang membahas makanan atau minuman yang sama sama  sedang di nikmati. Sebagai contoh orang yang menyukai kopi dia akan membahas kopi.berbeda dengan orang yang tidak suka kopi mungkin dia tidak begitu peduli . 

Kali ini kita tidak membahas tata cara atau perlengkapan airbrush.tetapi membahas tentang hasil lukisan airbrush. Karena AIRBRUSH itu sulit diterangkan. jika anda ingin tahu lebih dalam lagi baiknya anda mencobanya langsung, dan tentunya ada pendamping atau pembimbing disamping anda. 

 Melukis airbrush itu seperti membuat makanan . Seberapa banyak orang akan menyukai makanan itu.  Begitu juga lukisan airbrush, seberapa banyak orang menyukai lukisan itu, atau hanya pelukis itu sendiri yang menyukainya,  sebenarnya semua lukisan itu indah, tinggal sampai di mana orang itu menikmatinya,  mungkin pembahasan ini kurang bermanfaat untuk anda. Kritik dan saran di kolom komentar

Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

  




Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "SEPUTAR AIRBRUSH"

Posting Komentar